Rabu, 06 Juni 2012

Tutorial Membuat Gerak Random Enter Frame dengan ActionScript 3.0

Sebuah objek yang akan kita gerakan berdasarkan skala X dan Y,  adalah beberapa lingkaran yang telah diconvert ke symbol sebagai movie clip.

1. Persiapkan Adobe Flash CS4 yang mendukung ActionScript 3.0, kemudian create New Document (ActionScript 3.0).
2. Buatlah objek lingakaran sebanyak 4 buah (Layer 1 Frame 1), Convert to Symbol (nama : circle1) sebagai Movie Clip, dan masing-masing beri nama instance-nya dengan linkar1_mc, lingkar2_mc, lingkar3_mc, linkar4_mc.



3. Masuk ke Movie Clip Timeline, dengan cara : klik sebanyak 2 kali pada salah satu lingkaran.
Pastikan bahwa telah masuk ke area Movie Clip Timeline (bukan Main Timeline : Scene 1) dengan melihat tanda seperti disamping ini :